Follow on Facebook

Backward Search Algorithm

Backward Search Algorithm
Digunakan untuk menentukan jalur biaya terkecil yang diberikan node tujuan dari semua node yang ada (Gambar 5.6). Algoritma ini juga diproses tiap St&ge. Pada tiap stage, algoritma menunjuk masing-masing node.
Devinisi yang digunakan:
 N = Himpunan node yang terdapat pada jaringan
 D = node tujuan
 1(i,j) = seperti keterangan diatas
 C2(n) = biaya dari jalur biaya terkecil dari n ke D yang dihasilkan saat algoritma dikerjakan.
Algoritma ini juga terdiri dari 3 tahapan:
1. Tetapkan C2(D)=0. Untuk tiap node neN-D, tetapkan C2(n)=8.
2. Untuk tiap node neN-D, tetapkan C2(n)=MIN WN[C2(N), C2(W) + 1(n,W)]. Apabila pada pernyataan terakhir bernilai minimum, maka jalur dari n ke D saat ini merupakan link dari n ke W dan menggantikan jalur dari W ke D.
3. Ulangi langkah ke-2 sampai tidak ad cost yang berubah.

Post a Comment

0 Comments